KembaliSiapa itu Moduit?
Platform investasi reksa dana online yang telah mendapatkan izin dari OJK dan terdaftar di Kominfo. Moduit bekerja sama dengan Manajer Investasi pilihan untuk menyediakan Reksa Dana dalam beragam jenis, baik Reksa Dana Pasar Uang, Reksa Dana Pendapatan Tetap, Reksa Dana Campuran, dan Reksa Dana Saham, termasuk di dalamnya Reksa Dana Konvensional maupun Syariah.